Cara Membuat Logo Keren Gratis Secara Online
Pada postingan kali ini SerbaCara.com akan membagikan tutorial, tips dan trik Internet mengenai Cara Membuat Logo Keren Gratis Secara Online. Menurut Wikipedia, Logo adalah berupa gambar atau suatu sketsa mempunyai arti tertentu, dan juga mewakili arti pada organisasi, produk, perusahaan, dan lain sebagainya yang mungkin dianggap membutuhkan sesuatu yang singkat dan juga mudah diingat oleh orang untuk pengganti dari nama yang aslinya.
Pada awal-awal perkembangannya logo hanya berupa bentuk yang tidak tertulis alias hanya berbentuk gambar saja yang dibuat oleh pengrajin untuk lambang kerajaan. Seiring perkembangan zaman sekarang logo tidak hanya dipakai untuk lambang kerajaan saja, melainkan dipakai dengan tujuan yang berbeda-beda, baik itu untuk logo brand, produk, perusahaan, lembaga, organisasi dan masih banyak lagi yang lainnya. Contohnya bisa Anda lihat pada blog ini terdapat logo SerbaCara.com pada bagian header di atas.
Bagi sebagian orang mungkin dalam membuat sebuah logo merupakan hal yang tidak mudah atau cukup sulit dalam proses membuatnya, karena memang membutuhkan keahlian yang biasanya dalam hal ini hanya dilakukan oleh seorang desainer. Namun, sebenarnya untuk membuat logo sendiri tidaklah sulit jika Anda memiliki sebuah perangkat komputer atau laptop dan juga koneksi Internet. Biasanya orang menggunakan software seperti Photoshop, CorelDraw atau sejenisnya, sekarang Anda bisa membuat logo secara online dan gratis, serta dengan desain atau tampilan yang keren. Untuk membuatnya, Anda hanya perlu memilih situs-situs penyedia tempat membuat logo secara online gratis dan keren yang akan saya bagikan pada postingan kali ini. Baik, langsung saja simak uraiannya di bawah ini.
LogoMaker.com adalah situs penyedia layanan untuk membuat desain logo secara online. Tim desaing LogoMaker telah menciptakan hampir 100.000 konsep logo yang sangat keren dan luar biasa untuk para pelanggannya.
2. Online Logo Maker
Selain situs pembuat logo di atas, salah satu situs online untuk membuat logo gratis lainnya adalah yaitu OnlineLogoMaker.com. Pada situs ini Anda dapat membuat logo dengan berbagai desain yang bisa Anda pilih dan kustomisasi sesuai keinginan. Desain atau tampilan yang disediakan pun sangat lengkap, keren dan menarik.
3. Logo Garden
Situs penyedia layanan membuat logo yang satu ini juga tidak kalah keren dengan situs-situs sejenis lainnya. Situs ini memiliki beragam desain logo dan juga dapat mengkustomisasi dengan memberi warna pada logo dan teks yang bisa Anda tambahkan.
4. Cool Text
CoolText adalah situs penyedia layanan untuk membuat logo secara online dan gratis dengan desain yang mengesankan. Anda hanya perlu memilih jenis gambar yang Anda inginkan lalu melakukan pengisian formulir data dan Anda bisa mengunduh kustom logo yang sudah Anda buat sendiri dengan cepat dan mudah.
5. FlamingText
FlamingText menyediakan desain logo dan juga generator nama yang cukup lengkap dan beragam yang bisa Anda pilih sesuai selera. Cara untuk membuatnya sendiri sangat mudah dan praktis, Anda hanya perlu pilih desain logo mana yang ingin Anda gunakan, kemudian tentukan ukuran, warna dan bentuk, dan logo pun sudah bisa Anda unduh.
6. Canva
Pada dasarnya Canva merupakan situs penyedia logo yang sederhana dan memiliki kemudahan yakni drag and drop. Situs untuk desain logo yang sepenuhnya digunakan secara online dan gratis ini sudah memiliki pengguna lebih dari 17 juta dan sudah lebih dari 3 tahun membantu banyak orang untuk membuat logo. Ini merupakan petualangan yang sangat menarik bagi seseorang yang ingin membuat logo ataupun mendesain logo. Selain itu terdapat juga logo-logo yang sudah di sediakan disana sehingga pengguna tinggal mengedit dan mempercantik desain logo yang sudah disediakan.
Pada awal-awal perkembangannya logo hanya berupa bentuk yang tidak tertulis alias hanya berbentuk gambar saja yang dibuat oleh pengrajin untuk lambang kerajaan. Seiring perkembangan zaman sekarang logo tidak hanya dipakai untuk lambang kerajaan saja, melainkan dipakai dengan tujuan yang berbeda-beda, baik itu untuk logo brand, produk, perusahaan, lembaga, organisasi dan masih banyak lagi yang lainnya. Contohnya bisa Anda lihat pada blog ini terdapat logo SerbaCara.com pada bagian header di atas.
Contoh Logo SerbaCara.com |
Bagi sebagian orang mungkin dalam membuat sebuah logo merupakan hal yang tidak mudah atau cukup sulit dalam proses membuatnya, karena memang membutuhkan keahlian yang biasanya dalam hal ini hanya dilakukan oleh seorang desainer. Namun, sebenarnya untuk membuat logo sendiri tidaklah sulit jika Anda memiliki sebuah perangkat komputer atau laptop dan juga koneksi Internet. Biasanya orang menggunakan software seperti Photoshop, CorelDraw atau sejenisnya, sekarang Anda bisa membuat logo secara online dan gratis, serta dengan desain atau tampilan yang keren. Untuk membuatnya, Anda hanya perlu memilih situs-situs penyedia tempat membuat logo secara online gratis dan keren yang akan saya bagikan pada postingan kali ini. Baik, langsung saja simak uraiannya di bawah ini.
Berikut Cara Membuat Logo
1. Logo MakerLogoMaker.com adalah situs penyedia layanan untuk membuat desain logo secara online. Tim desaing LogoMaker telah menciptakan hampir 100.000 konsep logo yang sangat keren dan luar biasa untuk para pelanggannya.
2. Online Logo Maker
Selain situs pembuat logo di atas, salah satu situs online untuk membuat logo gratis lainnya adalah yaitu OnlineLogoMaker.com. Pada situs ini Anda dapat membuat logo dengan berbagai desain yang bisa Anda pilih dan kustomisasi sesuai keinginan. Desain atau tampilan yang disediakan pun sangat lengkap, keren dan menarik.
3. Logo Garden
Situs penyedia layanan membuat logo yang satu ini juga tidak kalah keren dengan situs-situs sejenis lainnya. Situs ini memiliki beragam desain logo dan juga dapat mengkustomisasi dengan memberi warna pada logo dan teks yang bisa Anda tambahkan.
4. Cool Text
CoolText adalah situs penyedia layanan untuk membuat logo secara online dan gratis dengan desain yang mengesankan. Anda hanya perlu memilih jenis gambar yang Anda inginkan lalu melakukan pengisian formulir data dan Anda bisa mengunduh kustom logo yang sudah Anda buat sendiri dengan cepat dan mudah.
5. FlamingText
FlamingText menyediakan desain logo dan juga generator nama yang cukup lengkap dan beragam yang bisa Anda pilih sesuai selera. Cara untuk membuatnya sendiri sangat mudah dan praktis, Anda hanya perlu pilih desain logo mana yang ingin Anda gunakan, kemudian tentukan ukuran, warna dan bentuk, dan logo pun sudah bisa Anda unduh.
6. Canva
Pada dasarnya Canva merupakan situs penyedia logo yang sederhana dan memiliki kemudahan yakni drag and drop. Situs untuk desain logo yang sepenuhnya digunakan secara online dan gratis ini sudah memiliki pengguna lebih dari 17 juta dan sudah lebih dari 3 tahun membantu banyak orang untuk membuat logo. Ini merupakan petualangan yang sangat menarik bagi seseorang yang ingin membuat logo ataupun mendesain logo. Selain itu terdapat juga logo-logo yang sudah di sediakan disana sehingga pengguna tinggal mengedit dan mempercantik desain logo yang sudah disediakan.
Kumpulan Tempat Cara Membuat Logo Gratis
Sebenarnya selain situs penyedia layanan untuk membuat logo gratis secara online di atas masih ada situs-situs lainnya yang tidak kalah bagus dan kerennya, berikut di antaranya.
Demikianlah postingan mengenai Cara Membuat Logo Keren Gratis Secara Online, semoga dapat bermanfaat untuk Anda semua.
Post a Comment for "Cara Membuat Logo Keren Gratis Secara Online"